Tak satu pun manusia yang tidak suka terhadap harta. Tiada seorang pun bani
Adam yang tidak senang jika rizkinya melimpah. Tiada seorang insan pun yang
tidak gembira bila kekayaannya semakin bertambah. Allâh Yang Maha Mengetahui
telah menguraikan jati diri makhluk yang bernama manusia dalam firman-Nya :
وَتُحِبُّونَ الْمَالَ حُبًّا جَمًّا
Dan...
Monday, September 29, 2014
Friday, September 26, 2014
integritas
INTEGRITAS
Integritas adalah sebuah konsep konsistensi tindakan, nilai-nilai, metode, langkah-langkah, prinsip, harapan, dan hasil. Dalam etika, integritas dianggap sebagai kejujuran dan kebenaran yang merupakan kata kerja atau akurasi dari tindakan seseorang. Integritas dapat dianggap sebagai kebalikan dari kemunafikan, dalam yang menganggap konsistensi...
Tuesday, September 23, 2014
5 Ribu Membuat Kita Mengerti akan Bersyukur

Syukur merupakan salah satu contoh pengabdian hamba kepada sang Maha Pencipta baik melalui Lisan ( dengan mengucapkan Alhamdulillahirabbilalamin) ataupun dengan amal perbuatan tentang apa atas nikmat yang telah allahh berikan kepada...